- TUJUAN
- Membakukan rumus konversi satuan.
- Sbg rujukan baku utk pemakaian rumus konversi satuan di aplikasi ERP.
- RUANG LINGKUP
- Perusahaan.
- Analis dan Developer.
- Bag. PPC.
- Bag. Gudang / Inventory.
- Bag. Rekayasa / Design
- DEFINISI
- Satuan adalah suatu acuan yang dapat digunakan dalam pengukuran atau dapat juga pembanding dalam suatu pengukuran besaran.
- Rumus konversi satuan adalah cara utk mengukur perubahan dari berbagai macam besaran ke satu besaran yang telah diperhitungkan seluruhnya.
- Rumus Konversi Satuan adalah mengubah nilai satuan pembelian dari barang yg dibeli ke menjadi nilai satuan yg dipakai di lingkup perusahaan.
- URAIAN UMUM
- Untuk setiap kalkulasi harga raw material di Bagian PPC harus ditentukan Quantumnya, supaya ketika ada perubahan harga beli raw material maka tidak perlu mengubah planning.
- Singkatan inisial dalam rumus, sebagai berikut : BJ adalah singkatan dari “Berat Jenis”, FKB adalah singkatan dari “ Faktor Kalkulasi Berat”.
- KETENTUAN RUMUS YANG DIPERGUNAKAN, Adapun rumus yang dipakai adalah sebagai berikut :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar